![]() |
Pengundian Tahap Pertama Program Umroh Yamaha |
Nah, untuk mengetahui nama-nama pemenangnya, bisa dicek di link di bawah ini. Dan ternyata, ada 2 orang pemenangnya dari Kepri lho, alhamdulillah...
https://www.yamaha-motor.co.id/uploads/upload/Pengumuman_Pemenang_Umroh2.pdf
Secara keseluruhan, program umroh Yamaha digelar April hingga September 2018. Jadi konsumen masih bisa mengikuti tahap kedua yang diselenggarakan dari Juli hingga September untuk pembelian semua tipe sepeda motor Yamaha.
Untuk pembelian sepeda motor Yamaha mendapatkan 1 nomor undian. Jumlah nomor undian bisa ditambah sesuai aturan yang berlaku :
- Pembelian Yamaha Blue Core series (selain MAXI Yamaha) mendapatkan 2 nomor undian
- Setelah konsumen membeli dan register di link http://yamahamotoronline.com/programumroh/customers/ mendapatkan tambahan 1 nomor undian
- Pembelian di special event (Blue Core Yamaha Motor Show) mendapatkan tambahan 1 nomor undian
- Setelah membeli lalu upload ke social media mendapatkan tambahan 1 nomor undian (hashtag #UmrohBersamaYamaha #Kota #TipeMotor)
Informasi lebih lanjut dapat menghubungi contact center Yamaha : (021) 4618000 / (021) 24575555
0 Comments