![]() |
Sonic vs Satria |
Satria Injeksi sendiri dilakukan bulan Februari 2016 lalu untuk membalas Honda Sonic yang sudah "merecoki" pasar ayam jago di tanah air. Saat launching, penjualan Satria FI langsung naik drastis di kisaran 10.000 unit. Namun, kalau melihat data penjualan berikutnya Satria FI cenderung naik turun di kisaran 2000 hinggga 5000 unit per bulannya. Sedikit "anomali" di bulan Mei dimana hanya terjual sebanyak 1208 unit.
Nah, bagaimana dengan Honda Sonic? Biar lebih jelas kita lihat saja tabel dan grafik di bawah ini :
Tabel Penjualan Sonic vs Satria 2016 |
Grafik head to head penjualan Sonic vs Satria di 2016 |
Jadi, sepertinya Suzuki Satria yang menggembar-gemborkan power paling superior di kelasnya belum mampu untuk melibas Sonic dalam hal penjualan. Memang, nama besar dan layanan after sales Honda akan sulit dikalahkan. Namun, seharusnya Suzuki bisa lebih maksimal di ajang lintasan balap untuk lebih mengenalkan nama Satria yang sekarang sudah injeksi :)
3 Comments
Betul bang layanan after sales Suzuki perlu dibenahi....
ReplyDeleteHehehehe... ASS Suzuki bisa dibilang memang paling parah. Apalagi kalau di Batam jika dibandingkan dnegan H & Y, jauhhhh
DeleteMantab gan... Satria memang perlu focus di ajang balapan
ReplyDelete